Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

ELEMEN SISTEM DAN KARAKTERISTIK SISTEM

BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Zaman sekarang, kebutuhan manusia dalam akses data semakin menaningkat, ini disebabkan adanya pola pergeseran hidup manusia ke arah yang lebih berkembang. Dengan pemanfaatan komputer hal ini dapat terfasilitasi dengan cepat.  Perkembangan zaman sejalan dengan perkembangan dalam dunia IT yang mempengaruhi kebudayaan sehingga pengajaran dalam dunia pendidikan juga dipengaruhi. Perkembangan teknologi informasi yang berkembang pada saat ini telah menggeser definisi konseling yang telah ada Perkembangan global yang semakin cepat membuat individu semakin sulit untuk bisa mengadakan pertemuan dengan konselor secara langsung. Waktu mereka seringkali dihabiskan hanya untuk menyelesaikan tugas-tugas yang dibebankan padanya. Kesulitan individu untuk meninggalkan pekerjaannya maka mengarahkan individu untuk mempermudah menyelesaikan masalah mereka dengan mempergunakan perangkat elektronik. B.      Rumusan Masalah 1.       Apa yang dimaksud de