Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

Identifikasi tanaman eceng gondok

Gambar
ECENG GONDOK  Tanaman eceng gondok merupakan salah satu jenis tanaman yang tumbuh di perairan dan juga tanaman ini mengapung. Tanaman ini memiliki nama dan sebutan yang berbeda – beda tergantung tempat atau daerah pertumbuhannya diantaranya Palembang disebut kelipuk, lampung disebut ringgak, dan Manado disebut tumpe. Eceng gondok pertama kali ditemukan secara tidak sengaja oleh seorang ilmuwan bernama Carl Friedrich Philipp von Martius, seorang ahli botani berkebangsaan Jerman pada tahun 1824 ketika sedang melakukan ekspedisi di Sungai Amazon Brasil, eceng gondok memiliki kecepatan tumbuh yang tinggi sehingga tumbuhan ini dianggap sebagai gulma yang dapat merusak lingkungan perairan. Eceng gondok dengan mudah menyebar melalui saluran air ke badan air lainnya. Eceng gondok hidup mengapung di air dan kadang-kadang berakar dalam tanah. Tingginya sekitar 0,4 - 0,8 meter. Tidak mempunyai batang. Daunnya tunggal dan berbentuk oval. Ujung dan pangkalnya meruncing, pangkal tangkai daun meng